You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PAM Jaya Sudah Suplai Air Bersih ke RPTRA Kalijodo
.
photo Keren Margaret Vicer - Beritajakarta.id

PAM Jaya Sudah Suplai Air Bersih ke RPTRA Kalijodo

Perusahaan Daerah Pelayanan Air Minum (PD PAM) Jaya telah menyuplai kebutuhan air bersih di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Kalijodo.

Semoga masyarakat, khususnya pengunjung RPTRA Kalijodo merasa lebih nyaman 

Direktur Utama PD PAM Jaya, Erlan Hidayat menuturkan, proses pemasangan jaringan perpipaan air bersih ke RPTRA Kalijodo berlangsung kurang lebih dua bulan.

PAM Jaya Kerahkan Truk Tangki Air Bersih

"Untuk merealisasikan pemenuhan kebutuhan air bersih di sana kami menggunakan anggaran sebesar Rp 279 juta," kata Erlan, Jumat (29/9).

Dijelaskannya, kebutuhan air bersih sangat diperlukan di RPTRA Kalijodo. Selain untuk memenuhi beragam keperluan pengunjung, air ini dibutuhkan untuk menyiram tanaman.

"Kebutuhan air di RPTRA Kalijodo per hari mencapai 200 meter kubik. Semoga masyarakat, khususnya pengunjung RPTRA Kalijodo merasa lebih nyaman dengan terpenuhinya kebutuhan air bersih," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye2994 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1193 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1161 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye896 personFakhrizal Fakhri
  5. BPBD DKI Minta Warga Waspada Banjir Pesisir

    access_time15-07-2025 remove_red_eye853 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik